Kamis, 27 Mei 2010

2. Inspirasi






















Terciptanya penerbitan Mushaf Al Qur’an dengan metode pemberian kode warna yang diblok pada huruf ayat-ayat Al Qur’an ini merupakan karya inovatif dari tiga bersaudara, yakni : Mr. Abdus Sami, Mr. Abdul Nareem dan Mr. Abdul Moin yang memang telah lama bergelut dalam bidang penerbitan buku-buku Islam. Di ilhami dari aturan lampu lalu lintas yang bersifat universal dimana warna merah berarti pemakai jalan harus berhenti, warna kuning menunjukkan persiapan jalan serta hijau berarti silahkan jalan. Sistem “traffic light” inilah yang kemudian diadopsi ke dalam tuntunan bagi kemudahan umat islam dalam membaca Al Qur’an dengan benar dan baik. Setelah melalui proses pemikiran yang panjang akhirnya pada 4 januari 2002, karya inovatif ini dipublikasikan pada Umat Islam di seluruh dunia.


Tidak ada komentar: